HIPERTENSI TERHADAP KEJADIAN STROKE
DOI:
https://doi.org/10.25047/jii.v16i2.292Abstract
Stroke merupakan penyakit kegawatan neurologik yang jumlahnya terus meningkat dari tahun ke tahun. Stroke juga menyebabkan kecatatan dan kematian di seluruh dunia. Stroke merupakan penyakit yang disebabkan banyak faktor atau multikausal. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh Hipertensi terhadap kejadian stroke. Metode pada Penelitian ini adalah kuantitatif, analisis data berkas rekam medis sebanyak 137 dokumen rekam medis pasien stroke di RS Jember Klinik periode 2015. Observasi menghasilkan data 99,27% penderita stroke di RS Jember Klinik adalah Hipertensi. Analisis regresi logistik dengan tingkat kepercayaan 5% menunjukan hasil Hipertensi berpengaruh terhadap kejadian sroke dengan signifikansi 0,000. Sehingga dapat disimpulkan bahwa riwayat Hipertensi berpengaruh signifikan terhadap kejadian stroke.Downloads
References
Burhanuddin, M. (2012). Faktor Risiko Kejadian Stroke Pada Dewasa Awal ( 18 - 40 Tahun) di kota makassar tahun 2010 - 2012. Bagian Epidemiologi FKM UNHAS, 1–14.
Dewi. (2016). Jenis-Jenis Stroke. Retrieved from http://poliklinik.ipdn.ac.id/home/artikel-kesehatan/jenis---jenis-stroke
Evieta Fadjar. (2014). Stroke Pembunuh Nomor 3 di Dunia. Tempo.co. Retrieved from file:///E:/penelitian_pengabdian/PDP/Stroke Pembunuh Nomor 3 di Dunia _ kesehatan _ tempo.co.htm
LIPI. UPT – Balai Informasi Teknologi LIPI (2009). Retrieved from http://www.bit.lipi.go.id/pangan-kesehatan/documents/artikel_hipertensi/hipertensi.pdf
Nastiti, D. (2012). Gambaran Faktor Risiko Kejadian Stroke Pada Pasien Rawat Inap di Rumah Sakit Krakatau Medika Tahun 2011. Universitas Indonesia.
Pusdatin. (2014). Situasi Kesehatan Jantung. Jakarta.
Setyopranoto, I. (2003). Stroke : Gejala dan Penatalaksanaan. Continuing Medical Education, 38(4), 247–249.
Stroke Association. (2012). High blood pressure and stroke. Retrieved from https://www.stroke.org.uk/sites/default/files/high_blood_pressure_and_stroke.pdf
WHO. (2016a). Stroke Statistics. Retrieved from http://www.strokecenter.org/patients/about-stroke/stroke-statistics/
WHO. (2016b). Stroke, Cerebrovascular accident. Retrieved from p://www.who.int/topics/cerebrovascular_accident/en/
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright Notice
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).